Cari Blog Ini

Selasa, Februari 05, 2013

membuat animasi bola bergelinding


Apakah anda tertarik untuk mencoba membuatnya?? Let’s do it…. :D
1.    Buka applikasi Macromedia anda, kemudian klik Flash Document  pada halaman Created New.
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding
2.    Setelah muncul halaman baru, selanjutnya tekan tombol Ctrl+F3 pada keyboard anda.
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding
Selanjutnya klik ukuran Default media kemudian pada  halaman Document properties ganti ukuran menjadi 400 x 100 px (terserah anda). Klik Ctrl+F3 untuk kembali ke media.
3.    Rename Layer 1 menjadi Alas, selanjutnya klik menu Rectangle Tool (R) kemudian buatlah gambar kotak persegi panjang pada media dengan menggerakkan mouse anda.
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding
4.    Tambahkan 1 Layer lagi, kemudian ganti nama Layer menjadi Bola.
Klik menu Oval Tool (O), kemudian buatlah sebuah gambar lingkaran dengan posisi seperti gambar 4 dibawah.
Masih pada Layer Bola, selanjutnya klik menu Line Tool (N) kemudian buatlah 2 buah garis diluar media seperti pada gambar dibawah.
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding 4
5.    Selanjutnya klik menu Subselection Tool (A) kemudian klik tahan pada garis dan letakkan kedua garis tersebut diatas bola dengan posisi seperti gambar dibawah.
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding 5
6.    Langkah berikutnya klik menu Free Tansform Tool (Q) selanjutnya klik pada salah satu bagian lingkaran tersebut dan berilah warna sesuai selera anda, lakukan hal yang sama pada bagian lingkaran yang lain satu persatu.
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding 6
7.    Masih pada menu Free Tansform Tool (Q), klik pada bagian garis kemudian tekan tombolDELETE pada keyboard anda. Lakukan hal yang sama pada semua bagian garis yang ada hingga menghasilkan gambar lingkaran seperti dibawah.
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding 7
8.    Selajutnya klik dibawah angka Frame 20 Layer Bola kemudian tekan F6 pada keyboard anda. Lakukan hal yang sama pada Layer Alas. (Gambar 8b)
Langkah berikutnya klik dibawah angka Frame 10 Layer Bola kemudian klik kanan dan pilihCreated Motion Tween (Gambar 8b)
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding 8a dan b
9.    Berikutnya klik tombol V pada keyboard anda, kemudian klik dibawah angka Frame 20 Layer Bola. Geser gambar bola tersebut kekanan dengan menggunakan tombol Ctrl+Tanda panah pada keyboard anda.
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding 9
10.    Langkah berikutnya klik dibawah angka Frame 10 Layer Bola kemudian tekan F9 pada keyboard anda.
Membuat Gambar Animasi Bola Menggelinding 10
Pada halaman yang muncul, ganti arah Rotate menjadi CW, dan 2 Times.
Tekan Ctrl+ENTER untuk melihat hasilnya.
Untuk menyimpan gambar tersebut, klik menu File–>Export–>Export Movie. Pilih typeFlash Movie (SWF) atau Animasi.GIF.

cara membuat mp3 player sederhana macromedia flash


Yah, begitulah mp3 player sederhana yang bisa dibuat dengan Macromedia Flash 8. Berikut langkah-langkah membuat mp3 player sederhana seperti diatas:

  1. Buat 3 buah layer dengan nama 'tombol', 'action script' dan 'musik'. tanpa tanda kutip

  2. Import file mp3. Caranya: Klik File > Import > Import to Lybrary...

  3. Membuat tombol play
    • Pastikan frame pertama pada layer tombol dalam keadaan terpilih

    • Klik menu Window > Component

    • Pada User Interface pilih Button > Seret button tersebut ke dokumen

    • Buka panel Parameter (Window > Properties > Parameter). Label button diganti dengan Play, kasih juga instance name: play_btn

  4. Membuat tombol stop
    • klik kanan pada frame kedua pada layer tombol > Insert keyframe

    • Ubah parameter Play menjadi Stop

    • Ubah instance name play_btn menjadi stop_btn

  5. Memberi action script
    • Pastikan frame pertama pada layer action script dalam keadaan terpilih

    • Buka panel Action (Window > Actions)

    • Pastekan action script berikut:

      stop();
      stopAllSounds();
      play_btn.onRelease = function(){gotoAndStop(2);
      }


    • Klik kanan frame kedua pada layer action script > Insert keyframe
      Buka panel Action(Window > Actions)
      Hapus ation script yang sudah ada, kemudian ganti dengan action script berikut

      stop();
      stop_btn.onRelease= function (){gotoAndStop(1);
      }


  6. Masukkan musik
    • Klik kanan frame kedua pada layer musik > Insert Keyframe

    • Buka panel Properties. Pada drop down menu sound, pilih sound yang telah diimport sebelumnya. Jangan lupa dibuat loop ya, biar musiknya bisa maen terus.



  7. Simpan (CTRL + S) dan mainkan (CTRL + ENTER)